
Tidak menyangka blog dunia wanita masa kini mendapat juara harapan, walaupun urutan 3 kebawah tetap saja senang. Padahal, tidak terlalu mengerti sistem Fashion Crowd Competition, tetapi dua tulisan yang aku buat untuk mendukung desainer Fashion Indonesia untuk bergabung dalam kompetisi tahunan itu pun berhasil. Hati senang dan riang gembira.
Tidak menjadi juara runner up tidak masalah, yang penting bisa liburan gratis ke green cayon dan mendapatkan duit 100K dan power bank juga puji syukur. Padahal ini lomba blog special SEO dan tulisanku mengenai itu pun jadi mendapatkan bayaran juga (alias menang juara harapan).
Juara 1 jatuh pada Syifa...